Didesak Pindah dari AFF ke EAFF, PSSI: Kami Sudah Berkomunikasi

Didesak Pindah dari AFF ke EAFF, PSSI: Kami Sudah Berkomunikasi - GenPI.co SUMSEL
Pelatih kepala Shin Tae-Yong (tengah) bersama sejumlah pesepak bola Tim Nasional Indonesia U-19 menyapa suporter usai pertandingan melawan tim Nasional Myanmar U-19 (kanan) dalam laga penyisihan Grup Piala AFF U19 2022 di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Minggu (10/7/2022). (Foto: ANTARA/Fakhri Hermansyah/hp)

Melihat Timnas Indonesia U-19 dicurangi, netizen mendesak PSSI agar keluar dari AFF dan pindah ke federasi regional lainnya seperti EAFF.

Organisasi yang berdiri pada 28 Mei 2022 ini beranggotakan 10 negara, yaitu China, Taiwan, Jepang, Korea Utara, Korea Selatan, Hong Kong, Guam, Macau, Mongolia dan Kepulauan Mariana Utara. (Ant)

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya