Menurutnya, skuad Garuda Asia dapat melahap semua menu latihan fisik dengan baik.
“Mereka produktif dan progresif. Hampir seminggu TC, kami pun terus mengawasi kondisi fisik dan pemulihan mereka,” tuturnya.
Saat kembali ke rumah masing-masing, para pemain juga akan diberikan menu latihan agar kondisi tubuh mereka ideal.
BACA JUGA: Timnas U-23 Sukses Menang Perdana di Korsel, Ketum PSSI Bahagia
“Kami akan memberikan latihan individu secara virtual,” pungkasnya.
Timnas U-16 menggelar latihan terpusat di Jakarta pada 15-25 April 2022 sebagai persiapan menuju Piala AFF U-16 dan Kualifikasi Piala Asia U-17 AFC 2023. (Ant)
BACA JUGA: Misteri Absennya Ramai Rumakiek di Timnas U-23 Dijawab Ketum PSSI
Tonton Video viral berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News