Garam Himalaya Punya 3 Manfaat Lebih Dahsyat, Lihat Dulu Nih

Garam Himalaya Punya 3 Manfaat Lebih Dahsyat, Lihat Dulu Nih - GenPI.co SUMSEL
Ternyata selain garam dapur untuk memasak, ada juga garam himalaya. (Foto: Pexels/monicore)

GenPI.co Sumsel - Kamu pernah dengar garam himalaya?

Ternyata selain garam dapur untuk memasak, ada juga garam himalaya.

Apa saja manfaat garam berwarna pink ini untuk kesehatan?

1. Melengkapi kebutuhan mineral

BACA JUGA:  Garam Sering Digunakan Atasi Gejala Maag, Benarkah Demikian?

Garam himalaya dikelaim lebih unggul dibandingkan garam dapur biasa.

Ini karena garam tersebut memiliki kandungan mineral yang berbeda-beda, sekitar 80 persen.

BACA JUGA:  5 Deretan Produk Bedak untuk Kulit Kering, Wajah Makin Bercahaya

Sebagian besar atau 97 persen garam himalaya meliputi natrium klorida dan 3 persen sisanya yaitu mineral lain.

Selain itu, garam ini juga memiliki kandungan mineral magnesium, kalsium, kalium, fosfor, klorida, boron, yodium, seng, selenium, tembaga, dan lainnya.

2. Mengandung antimikroba

BACA JUGA:  3 Obat Alami Atasi Alergi Dingin, Gatal di Kulit Dijamin Hilang

Garam ini memiliki antimikroba yang bisa digunakan tubuh melawan penyakit infeksi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya