INKA Bakal Bangun Kereta Gantung di Objek Wisata Pagar Alam

INKA Bakal Bangun Kereta Gantung di Objek Wisata Pagar Alam - GenPI.co SUMSEL
Ilustrasi kereta gantung. Objek wisata perkebunan teh di Gunung Dempo, Kota Pagar Alam sebentar lagi akan memiliki kereta gantung (cable car). (Foto: Wikimedia/Christophe95)

Sehingga ketika mengangkut, wisatawan juga dapat menikmati pemandangan sekitar tempat wisata.

“Untuk kereta gantung nanti akan diangkut tanah dengan menggunakan satu kabel atau lebih, sehingga wisatawan juga bisa melihat pemandangan,” tuturnya.

Wali Kota Pagar Alam, Alpian Maskoni menjelaskan jika daerahnya merupakan kota tujuan wisata.

BACA JUGA:  Punya Rasa Premium, Kopi Pagaralam Siap Ekspor ke Luar Negeri

Sehingga, pihaknya harus membuat sesuatu yang membuat wisatawan datang ke Pagar Alam.

“Dari sana muncul ide tentang kereta gantung. Dengan pengalaman PT INKA, kami yakin akan mempermudah kami. Kami harap pembangunan ini bisa terlaksana,” imbuhnya. (Ant)

BACA JUGA:  Jadwal Buka Puasa Wilayah Pagar Alam, Banyuasin, Lahat Hari Ini

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya