Jangan Mengaku Pencinta Susu Kalau Belum Tahu Jenis-jenisnya

Jangan Mengaku Pencinta Susu Kalau Belum Tahu Jenis-jenisnya - GenPI.co SUMSEL
Ilustras - secangkir susu sapi. (Foto: Pixabay/Pezibear)

3. Susu skim

Susu ini lebih rendah lemak dan kalori dibanding dua susu di atas.

Susu skim mengandung 0,5 persen lemak bahkan tidak ada sama sekali dan memiliki kalori sekitar 80-90 persen.

Susu ini hampir sama dengan full cream yang kaya akan vitamin A, B2, B12, Kalsium, dan fosfor.

 

Selain kandungan lemak, jenis susu juga dibagi berdasarkan proses pengolahannya, seperti:

1. UHT

Pembuatan susu ultra high temperature (UHT) diproses dengan suhu hingga 135 derajat celcius selama 2-5 detik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya