Katanya Beras Merah Turunkan Kolesterol, Benar Enggak Sih?

Katanya Beras Merah Turunkan Kolesterol, Benar Enggak Sih? - GenPI.co SUMSEL
Banyak yang percaya jika beras merah atau nasi merah bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL). (Foto: Pixabay/Bom Taraissara)

GenPI.co Sumsel - Banyak yang percaya jika beras merah atau nasi merah bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL).

Karena itu, banyak yang memilih makanan ini sebagai sumber karbohidrat untuk pengidap kolesterol tinggi.

Benarkah demikian atau hanya mitos belaka?

BACA JUGA:  Sebegini Batasan Makan Udang dan Kepiting Agar Kolesterol Aman

Jawabanya, iya, karena beras jenis whole grain ini mengandung berbagai zat gizi yang memiliki manfaat untuk kesehatan.

Mengonsumsi beras merah bisa melawan radikal bebas, menjaga kesehatan tulang, dan mengurangi risiko obesitas.

BACA JUGA:  3 Tips Aman Makan Daging untuk Penderita Kolesterol, Layak Dicoba

Selain itu, penderita kolesterol tinggi akan terbantu dengan mengonsumsi beras merah karena bisa menurunkan kadar kolesterol jahat.

Dalam penelitian Cambridge University Press menemukan jika rutin mengonsumsi beras merah bisa menurunkan kadar kolesterol LDL dalam tubuh.

BACA JUGA:  Rajin Minum Teh Hijau Bisa Bikin Kolesterol Turun, Coba Saja

Mengonsumsi beras juga bisa mengatasi peradangan.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya