Hore! Sekanak Lambidaro Palembang Jadi Kawasan Car Free Night

Hore! Sekanak Lambidaro Palembang Jadi Kawasan Car Free Night - GenPI.co SUMSEL
Kawasan aliran Sungai Sekanak-Lambidaro Jalan Radial, Kecamatan Bukit Kecil, Kota Palembang, Sumatera Selatan diberlakukan car free night atau CFN. (Foto: ANTARA/M. Riezko Bima Elko P.)

Setelah CFN diberlakukan, kata dia, arus lalu lintas ke Jalan Radial dialihkan melewati Jalan Merdeka-Jalan Kapten A Rivai.

Mengingat kawasan Sekanak Lambidaro Jalan Radial memang dibuat untuk pedestrian menikmati wisata kuliner.

Ruas jalan itu menggantikan lokasi sebelumnya di Jalan Jenderal Sudirman sebagai jalan utama Kota Palembang.

BACA JUGA:  Sebegini Harta Kekayaan Syukri Zen, Pemukul Wanita di Palembang

“Belajar dari situ. Dishub dan Satpol-PP Palembang juga bertanggung jawab mengatur keamanan parkir kendaraan di lokasi,” ujarnya.

“Kita harapkan Sekanak-Lambidaro jadi destinasi wisata pedestrian yang nyaman untuk masyarakat hingga wisatawan domestik atau mancanegara,” lanjutnya. (Ant)

BACA JUGA:  Profil Syukri Zen: Anggota DPRD Palembang yang Pukul Wanita

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya