5 Makanan dan Minuman yang Dilarang Dikonsumsi Usai Cabut Gigi

5 Makanan dan Minuman yang Dilarang Dikonsumsi Usai Cabut Gigi - GenPI.co SUMSEL
Ini 5 makanan dan minuman yang dilarang dikonsumsi setelah melakukan cabut gigi. (Foto: Freepik/@wayhomestudio)

Sehingga kamu perlu memastikan mengonsumsi sup, bubur, atau teh yang tidak terlalu panas.

Hindari dan gantilah air putih jika kamu sering minum air es.

Makanan pedas

Kamu akan mengalami sensasi perih hingga iritasi pada area bekas cabut gigi jika mengonsumsi makanan pedas.

BACA JUGA:  Berat Badan Janin Masih Tidak Ideal? Coba Konsumsi 3 Makanan Ini

Sebelum luka pada gusi membaik, sebaiknya kamu menghindari makan makanan pedas.

Makanan yang keras dan renyah

Hindari mengonsumsi kerupuk dan makanan ringan dalam kemasan.

BACA JUGA:  3 Jenis Makanan yang Harus Dihindari Pengguna Kawat Gigi

Pasalnya, makanan tersebut akan mudah tersangkut pada bekas cabut gigi.

Gusi yang sedang dalam masa pemulihan membuat kamu harus mengunyah lebih keras.

Minuman beralkohol dan berkafein

BACA JUGA:  3 Manfaat Kimchi untuk Kesehatan, Pencinta Makanan Korea Harus Tahu!

Hindari minum bir, wine atau kopi karena alkohol dan kafein bisa menghambat proses pemulihan gigi.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya