BMKG Bunyikan Tanda Bahaya di Sumsel, Warga Diminta Waspada

BMKG Bunyikan Tanda Bahaya di Sumsel, Warga Diminta Waspada - GenPI.co SUMSEL
Ilustrasi - BMKG membunyikan tanda bahaya di Sumatera Selatan sehingga warga diminta untuk mewaspadai cuaca hari ini, Selasa, 27 September 2022. (Foto: dokumentasi GenPI.co)

BMKG juga menyebutkan, suhu udara di wilayah Sumsel dataran rendah sekitar Palembang, Banyuasin, Musi Banyuasin, Ogan Ilir, dan OKI mencapai 23-33 derajat celsius dengan kelembapan udara 55-97 persen.

Sedangkan suhu udara di wilayah Sumsel dataran tinggi sekitar Pagar Alam, Empat Lawang, Lubuk Linggau, Lahat dan OKU Selatan mencapai 19-32 derajat celsius dengan kelembapan udara 58-100 persen. (mcr35/jpnn)

Heboh..! Coba simak video ini:


Artikel ini sudah tayang di JPNN.com dengan judul: Prakiraan Cuaca di Sumsel Hari Ini, Ada Potensi Hujan Lebat

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya