BMKG Nyalakan Tanda Bahaya untuk 12 Daerah di Sumsel, Waspada!

BMKG Nyalakan Tanda Bahaya untuk 12 Daerah di Sumsel, Waspada! - GenPI.co SUMSEL
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika alias BMKG menyalakan tanda bahaya untuk 12 daerah di Sumatera Selatan. (Foto: ANTARA/M Riezko Bima Elko)

Selain itu, cuaca tersebut juga dipengaruhi aktifnya fenomena atmosfer yang membuat suhu udara menjadi dingin.

Seperti Madden Jullian Oscillation yang bertemu dengan gelombang Rossby Ekuatorial dan Low Frequensy.

Oleh karena itu, BMKG mengimbau seluruh instansi terkait waspada terhadap cuaca tersebut,

BACA JUGA:  Cuaca Membahayakan, BMKG Minta Warga Sumsel Waspada Tinggi

Ini karena berpotensi cuaca tersebut berpotensi menimbulkan banjir, longsor, banjir bandang, angin kencang, puting beliung, dan gelombang tinggi. (Ant)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya