Ratusan Penumpang Gagal Berangkat, Stasiun Baturaja Beber Alasannya

Ratusan Penumpang Gagal Berangkat, Stasiun Baturaja Beber Alasannya - GenPI.co SUMSEL
Stasiun KAI Baturaja, Kabupaten OKU, Sumatera Selatan, membeberakan alasan ratusan penumpang kereta api gagal berangkat. (Foto: ANTARA/Edo Purmana/22)

Hal tersebut berdasarkan informasi PT KAI (Persero) Divisi Regional IV Tanjung Karang.

"KA Babaranjang dengan No. PLB 3031A bermuatan batubara dari arah Stasiun Bekri kemudian datang dari arah berlawanan KA Babaranjang PLB 3056A dari arah Tegineneng. Keduanya sama-sama di Jalur 1 hingga terjadi kecelakaan adu kambing," jelasnya.

Akibat kecelakaan tersebut, 4 orang yang terdiri dari masinis dan asisten masinis terluka.

BACA JUGA:  Penjualan Tiket KA di Stasiun Baturaja Nyaris Tak Tersisa

Selain itu, perjalanan KA Rajabasa Ekspres juga menjadi terganggu.

"Hanya untuk hari ini saja yang dibatalkan. Keberangkatan untuk besok tetap berjalan normal," pungkasnya. (Ant)

BACA JUGA:  H-4 Lebaran, Tiket KA di Stasiun Baturaja Habis Terjual

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya