Hadapi Bencana Alam, BPBD OKU Punya Alat Canggih

Hadapi Bencana Alam, BPBD OKU Punya Alat Canggih - GenPI.co SUMSEL
Ilustrasi alat Automatic Weather Stations (AWS). (Foto: ANTARA/HO/22)

“Dalam AWS selain menggunakan listrik, juga menggunakan tenaga solar sel sehingga jika listrik padam, AWS tetap dapat digunakan,” tuturnya.

Adapun sensor-sensor yang digunakan seperti temperatur, arah dan kecepatan angin, kelembaban, presipitasi, tekanan udara, pyranometer, net radiometer.

“Masing-masing parameter cuaca dari alat ini dapat ditampilkan melalui Light Emitting Diode Display, sehingga para pengguna dapat mengamati cuaca saat itu dengan mudah,” jelasnya. (Ant)

BACA JUGA:  Tunjuk Plh Bupati OKU yang Baru, Gubernur Sumsel Beber Alasannya

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya