Desa Kenten Laut di Banyuasin Akhirnya Teraliri Listrik

Desa Kenten Laut di Banyuasin Akhirnya Teraliri Listrik - GenPI.co SUMSEL
Peresmian listrik di Desa Kenten Laut, Dusun Saluran, Kabupaten Banyuasin, Sumsel, Minggu (13/8/2023). (Foto: ANTARA/Ahmad Rafli Baiduri)

"Maka dari itu, saya mengajak masyarakat harus lebih kreatif memanfaat listrik, seperti mengembangkan industri-industri kecil serta kesetaraan pendidikan" katanya.

Saat ini, dari 3.500 desa di wilayah Sumsel, 99 persen di antaranya sudah teraliri oleh listrik.

Sedangkan, desa yang belum dialiri listrik disebabkan karena lokasinya yang berada di kawasan hutan lindung.

BACA JUGA:  9 Keluarga di Musi Banyuasin Dapat Bantuan Bedah Rumah

"Desa yang berada dalam kawasan hutan lindung ini harus memiliki izin khusus untuk memasang jaringan listrik," kata Deru. (Antara)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya