Manfaat Dahsyat Sayur Oyong, Sehatnya Dapat Lezatnya Terasa

Manfaat Dahsyat Sayur Oyong, Sehatnya Dapat Lezatnya Terasa - GenPI.co SUMSEL
Sayuran oyong atau gambas. (Foto: Wikimedia)

Selain itu, biji oyong juga memiliki sifat analgesik yaitu dapat menghilangkan nyeri.

3. Melawan infeksi bakteri

Penelitian International Journal of Pharma and Bio Sciences jika ekstrak metanol buah, biji, daun, dan akar oyong mengandung aktivitas antimikroba.

BACA JUGA:  Ternyata Berpuasa Punya Manfaat Luar Biasa untuk Otak, Masyaallah

Aktivitas tersebut dapat melawan bakteri seperti E. coli dan Staphylococcus aureus yang menyebabkan keracunan makanan.

Penelitian tersebut juga menyatakan jika ekstrak buah dan daun oyong bisa menghambat perkembangan bakteri penyebab pneumonia, Klebsiella pneumoniae.

BACA JUGA:  Meski Punya Manfaat, Efek Masker Kopi dan Telur juga Mengerikan

4. Menekan perkembangan kanker

Biomedicine & Preventive Nutrition menemukan ekstrak metanol oyong dapat menghambat perkembangan tumor secara signifikan pada tikus.

BACA JUGA:  Salat Manfaatnya Luar Biasa untuk Kesehatan, Silakan Dipraktikkan

Selain itu, ekstrak etanol daun oyong dapat menghambat garis sel kanker paru-paru manusia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya