Mau Diet Lancar? Konsumsi 3 Produk Yogurt Rendah Gula Ini

Mau Diet Lancar? Konsumsi 3 Produk Yogurt Rendah Gula Ini - GenPI.co SUMSEL
Tiga rekomendasi produk yogurt rendah gula yang bagus untuk melancarkan program diet. (Foto: Freepik/@freepik)

Produk ini juga tidak terasa kecut dan tetap menyegarkan meskipun tanpa perasa tambahan.

Selain dapat dikonsumsi orang dewasa, yogurt ini juga dapat dikonsumsi oleh anak-anak.

Cimory Yogurt Squeeze Original (Rp 7.650-11.990)

Produk ini mengandung 3 gram protein, 17 gram karbohidrat, 200 mg kalium dalam 70 gram penyajiannya.

BACA JUGA:  Khusus Penderita Hipertensi! Konsumsi Yogurt Bikin Tekanan Darah Ambrol

Kamu dapat menyajikannya bersama oat, quinoa, atau buah-buahan.

Selain itu, kamu bisa menambahkan sedikit susu hangat agar teksturnya lebih creamy.

Greenfields Yogurt Plain (Rp 42.200-48.549)

BACA JUGA:  Yogurt Bisa Atasi Keputihan yang Nggak Nyaman, Gatal pun Hilang

Produk ini diklaim tanpa gula tambahan seperti sukrosa.

Yogurt ini juga hanya memiliki kandungan 6 gram karbohidrat dalam setiap 125 gram sajian.

BACA JUGA:  Untuk Diabetesi, Ini 3 Produk Susu yang Aman Dikonsumsi

Karena itu produk ini cocok untuk yang sedang diet rendah karbo.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya