Lapas Perempuan Palembang Gelar Pelatihan Kecantikan untuk Napi

Lapas Perempuan Palembang Gelar Pelatihan Kecantikan untuk Napi - GenPI.co SUMSEL
Pelatihan kecantikan bagi narapidana atau warga binaan pemasyarakatan (WBP) Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Perempuan Kelas IIA Palembang. (Foto: ANTARA/HO-Kemenkumham Sumsel/22)

Sebelumnya, pihaknya juga mengadakan pelatihan nail art atau seni menghias kuku, manicure pedicure, serta creambath dan smoothing rambut.

Ike berharap, melalui pelatihan tersebut dapat menjadi bekal bagi WBP perempuan setelah bebas nanti.

Sehingga mereka memiliki keterampilan tentang kecantikan serta dapat merawat dan mempercantik diri selama di dalam lapas.

BACA JUGA:  Laris Manis Kue Lebaran Warga Binaan Lapas Perempuan Palembang

“Selain itu  dapat menunjang kegiatan salon kecantikan yang dikelola bersama WBP perempuan di sekitar halaman lapas,” pungkasnya. (Ant)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya