Musim Kemarau, Kasus Karhutla Mulai Bermunculan di OKU

Musim Kemarau, Kasus Karhutla Mulai Bermunculan di OKU - GenPI.co SUMSEL
Ilustrasi - Petugas patroli pencegahan Karhutla memadamkan kebakaran lahan gambut di Desa Ganepo, Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah, Rabu (2/10/2019). (Foto: ANTARA/Bayu Pratama S/hp)

"Totalnya ada 100 personel kami siagakan untuk mencegah terjadinya karhutla di OKU," ujarnya.

Pihaknya menyebar 100 personel BPBD OKU tersebut ke seluruh posko di 13 kecamatan.

Sedangkan kecamatan rawan karhutla di OKU meliputi Lengkiti, Ulu Ogan, Lubuk batang, Sosoh Buay Rayap dan Kedaton Peninjauan Raya. (Antara)

BACA JUGA:  Cegah Karhutla di OKU, Polisi Sosialisasikan Pencegahan ke Desa-desa

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya