Susu Kunyit, Jamu Sehat dari India yang Manfaatnya Sensasional

Susu Kunyit, Jamu Sehat dari India yang Manfaatnya Sensasional - GenPI.co SUMSEL
Ilustrasi - Kunyit biasanya sering diolah menjadi jamu, namun di India kunyit diolah menjadi susu kunyit. (Foto: Pixabay/Anke Sundermeier)

5. Menjaga kadar gula darah tetap stabil

Kunyit, jahe, dan kayu manis di dalam susu kunyit bisa mengurangi glukosa di dalam usus sehingga gula darah menjadi terkendali.

 

Untuk membuat susu kunyit, kamu perlu menyiapkan bahan-bahan, seperti:

BACA JUGA:  Gochujang, Walau Pedas Tapi Punya 4 Manfaat Bagi Tubuh Kamu

½ gelas (120 ml) susu sapi atau susu alternatif lainnya tanpa pemanis, 1 sdt kunyit, 1 potong jahe segar parut atau ½ sdt bubuk jahe.

Kemudian, ½ sdt bubuk kayu manis, sejumput lada hitam, dan 1 sdt madu atau sirup maple (opsional).

BACA JUGA:  Manfaat Tidur Tanpa Alas Bantal Tokcer, Punggung Pun Nyaman

Campurkan semua bahan ke panci berisi air panas.

Lalu kecilkan api, biarkan airnya mendidih selama 10 menit atau hingga tercium bau kunyit.

BACA JUGA:  Manfaat Radicchio, Dari Hentikan Pendarahan Hingga Kesehatan Mata

Saring minuman dan masukkan ke gelas, kemudian sajikan dengan sendok kayu manis.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Selanjutnya